Selamat datang di kelas kimia SMA Negeri 5 Luwu Utara

Tuesday, August 20, 2019

Pertumbuhan

Sumber : https://perpusku.com

1. Berikut ciri –ciri pertumbuhan tanaman akibat pengaruh hormon tertentu, yaitu:
  • Memperbesar ukuran buah
  • Tanaman kerdil akan tumbuh normal dengan penambahan hormon ini
  • Dapat menyebabkan tinggi tanaman menjadi tiga kali tumbuh normal
Berdasarkan ciri – ciri pertumbuhan di atas  tanaman tersebut dipengaruhi oleh hormon ….
a.       Kalin
b.      Auksin
c.       Sitokinin
d.      Traumalin
e.      Giberelin

Jawaban: e

Penjelasan:

Hormon yang berpengaruh terhadap ukuran buah hanya giberelin. Hormone giberelin juga berfungsi memacu pertumbuhan batang memanjang sehingga memacu tumbuhan kerdil menjadi normal.

2. Berikut merupakan parameter yang digunakan untuk mengukur pertumbuhan manusia, kecuali:
a.       Berat badan
b.      Tinggi badan
c.       Lingkar badan
d.      Jumlah gigi
e.      Lingkar kepala

Jawaban : a

Penjelasan: pertumbuhan adalah proses pertambahan jumlah sel pada mahluk hidup yang bersifat tidak dapat balik atau ireversibel. Berdasarkan pilihan di atas, yang tidak menunjukkan adanya pertumbuhan adalah berat badan karena meskipun dapat diukur secara kuantitatif namun berat badan bersivat reversible.

No comments:

Post a Comment